
Bola.net - - Juara Ligue-1 AS Monaco nampaknya sudah siap kehilangan striker muda andalannya, Kylian Mbappe pada musim panas ini. Mereka disebut akan membidik striker , Michy Batshuayi untuk mengisi posisi yang akan ditinggalkan Mbappe.
Seperti yang sudah diketahui, nama Mbappe meroket bersama Monaco di paruh kedua musim lalu. Ia tampil spektakuler di lini serang Monaco, sehingga tim asal Monte Carlo itu sukses menjuarai Ligue-1 dan menembus babak semi final Liga Champions.
Performa apik Mbappe ini membuat dirinya diincar oleh sejumlah klub top Eropa. Salah satu klub yang paling getol dihubungkan dengannya adalah raksasa La Liga, Real Madrid.
Michy Batshuayi
Menurut laporan yang dilansir Goal International, kubu AS Monaco sejatinya masih enggan melepas Mbappe pada musim panas ini. Namun mereka sudah memiliki Plan B jika Mbappe pergi, di mana mereka akan merekrut striker Chelsea, Michy Batshuayi.
Batshuayi yang baru bergabung dengan Chelsea musim lalu memang dikabarkan tidak bahagia di Stamford Bridge. Minimnya jam bermain yang ia dapatkan membuat ia membuka peluang untuk hengkang pada musim panas nanti.
Menurut laporan tersebut, Batshuayi siap pindah ke Monaco musim depan asalkan tim Ligue-1 itu bersedia memberikan jaminan bermain. Hal ini dikarenakan Batshuayi ingin bermain di Piala Dunia musim depan, sehingga ia butuh jam bermain reguler agar dipanggil oleh Timnas Belgia.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 9 Juni 2017 23:07
-
Liga Inggris 9 Juni 2017 20:59
-
Liga Spanyol 9 Juni 2017 19:07
-
Liga Inggris 9 Juni 2017 18:14
-
Liga Inggris 9 Juni 2017 17:45
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:32
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:26
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:15
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 09:11
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:10
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 09:08
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...