
Bola.net - Klub Premier League, Manchester United diberitakan sudah mendapatkan pengganti Paul Pogba. Setan Merah diyakini akan mendatangkan gelandang muda milik Lyon, Houssem Aouar di musim panas nanti.
Sejak musim panas tahun lalu, Pogba diberitakan akan hengkang dari Manchester United. Sang gelandang mengaku butuh tantangan baru dalam karirnya sehingga ia ingin pergi dari Old Trafford.
Kepergian Pogba itu sudah semakin di depan mata setelah sang agen belakangan ini mengompori situasi transfer Pogba. Tak ayal Manchester United selaku pemilik sang gelandang mulai mencari opsi pengganti untuk Pogba.
Advertisement
Calciomercato mengklaim bahwa United sudah menemukan kandidat pengganti Pogba. Mereka tertarik untuk merekrut pemain milik Lyon, Houssem Aouar.
Simak rencana transfer MU itu selengkapnya di bawah ini.
Muda dan Berbahaya
Manchester United diberitakan tertarik memburu Aouar setelah melihat performanya musim ini.
Gelandang didikan akademi Lyon itu menjadi starter reguler di skuat Les Gones. Ia tercatat membuat sembilan gol dan enam assist dari 33 penampilan untuk Lyon.
Houssem dinilai punya potensi untuk menjadi pemain yang lebih baik dari Pogba di masa depan, sehingga Manchester United tertarik untuk merekrutnya.
Siap Dijual
Menurut laporan lain yang beredar di Prancis, pihak Lyon siap berpisah dengan Aouar di musim panas nanti.
Mereka menilai bahwa sang gelandang bisa menghasilkan banyak uang untuk tim mereka. Untuk itu mereka siap menjualnya di musim panas nanti.
Transfer Aouar diprediksi akan menghabiskan dana sekitar 50 juta Euro, mengingat kontraknya baru habis di tahun 2023 mendatang.
Dua Pemain
Aouar bukan satu-satunya pemain Lyon yang ingin dibajak MU di musim panas nanti.
Tim berjuluk Setan Merah itu juga dirumorkan tertarik merekrut striker Lyon, Moussa Dembele.
(Calciomercato)
Baca Juga:
- MU Persilakan Jesse Lingard Hengkang di Musim Panas
- Jadi Buruan MU, Borussia Dortmund Coba Halangi Kepergian Jadon Sancho
- Alphonso Davies Ternyata Nyaris Bergabung dengan MU, Mengapa Gagal?
- Moyes Ikut Berperan Dalam Kegagalan Toni Kroos Pindah ke Manchester United
- Liverpool Ternyata Juga Sempat Ikut Kejar Toni Kroos
Advertisement
Berita Terkait
-
Bundesliga 25 Februari 2020 22:49
-
Bundesliga 25 Februari 2020 22:24
Moyes Ikut Berperan Dalam Kegagalan Toni Kroos Pindah ke Manchester United
-
Liga Inggris 25 Februari 2020 21:00
-
Liga Inggris 25 Februari 2020 20:40
-
Liga Inggris 25 Februari 2020 20:20
Anthony Martial Disebut Jadi Korban Kritikan yang Tidak Adil
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...