
Nama Koulibaly sendiri memang santer dihubungkan dengan Chelsea pada musim panas ini. Pelatih The Blues, Antonio Conte sangat menyukai bakat berusia 25 tahun tersebut karena ketenangannya serta agresifitasnya sebagai seorang bek tengah.
Namun usaha Chelsea untuk mendapatkan bek Timnas Senegal ini terus mengalami jalan buntu. Kubu Napoli dikabarkan sudah menolak tiga proposal pembelian The Blues untuk sang pemain selama musim panas ini.
Namun menurut laporan yang diturunkan Daily Mail, Kubu Napoli akhirnya menyerah dan akan melepas sang pemain ke London pada musim panas ini. Namun mereka memiliki dua syarat untuk transfer sang pemain, yang pertama adalah Chelsea harus memenuhi harga yang mereka inginkan untuk sang pemain yang dipercaya mencapai £60 Juta.
Syarat kedua yang harus dipenuhi The Blues adalah mereka wajib menunggu Napoli mendapatkan pengganti Koulibaly. Napoli disebut tengah mengebut transfer Nikola Maksimovic dari , sehingga jika transfer ini terjadi maka Koulibaly bisa bebas ke Chelsea dalam waktu dekat.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 19:42
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 19:13
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 18:54
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 18:34
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 16:00
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:59
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...