
Bola.net - - Gelandang Manchester United, Juan Mata, mengatakan mantan pemain MU, Eric Cantona, merupakan legenda sejati di Old Trafford.
Cantona mencetak 64 gol dalam 143 penampilan untuk timnya selama lima tahun berada di Manchester, dan Mata kemudian memberikan pujian pada pria Prancis.
Baru-baru ini fans MU merayakan 25 tahun kedatangan Cantona dari Leeds dengan harga transfer 1,2 juta pounds dan Mata memberikan komentar lewat tulisan di blog-nya.
"Belum lama ini adalah hari jadi 25 tahun kedatangan Eric Cantona ke Manchester United," tutur Mata.
Eric Cantona
"Dia adalah seorang legenda sejati, dan karakternya membuat dia menjadi idola semua fans United bahkan hingga kini. Dia adalah pemain yang berbeda, seorang artis."
"Akan hebat jika bisa berbagi ruang ganti dengannya. Saya pribadi amat mengagumi Eric."
United kini masih tertinggal delapan angka dari Manchester City di klasemen sementara Premier League.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 November 2017 18:42
-
Liga Inggris 27 November 2017 14:15
-
Editorial 27 November 2017 14:08
-
Liga Inggris 27 November 2017 13:20
-
Liga Inggris 27 November 2017 11:02
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 03:32
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:02
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 02:45
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:32
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...