
Bola.net - Kiper legendaris Arsenal, David Seaman, mengaku bahwa ia nyaris gabung Manchester United sebelum akhirnya memilih bermain bagi The Gunners.
Seaman adalah salah satu kiper terbaik yang pernah bermain bagi Arsenal. Ia juga termasuk deretan kiper jempolan yang pernah dimiliki oleh timnas Inggris.
Shot stopper yang dulu terkenal dengan rambut panjangnya tersebut meniti karir dari Leeds United, Peterborough United, Birmingham City, dan akhirnya tampil bagus di QPR. Saat itulah ia akhirnya mendapat penawaran untuk gabung dengan Setan Merah. Hal tersebut terjadi pada tahun 1990.
Namun pada akhirnya ia menolak tawaran itu dan memilih untuk gabung dengan The Gunners.
"Sebelum saya gabung Arsenal, saya mendapat kesempatan untuk gabung Man United atau Arsenal. Itu adalah sebuah pilihan yang kecil dan saat itu saya tinggal di London bersama keluarga saya dan semua yang saya miliki," kenang Seaman seperti dilansir Daily Star.
"Jadi itulah sebabnya mengapa saya memilih Arsenal," imbuhnya. [initial]
(ds/dim)
Seaman adalah salah satu kiper terbaik yang pernah bermain bagi Arsenal. Ia juga termasuk deretan kiper jempolan yang pernah dimiliki oleh timnas Inggris.
Shot stopper yang dulu terkenal dengan rambut panjangnya tersebut meniti karir dari Leeds United, Peterborough United, Birmingham City, dan akhirnya tampil bagus di QPR. Saat itulah ia akhirnya mendapat penawaran untuk gabung dengan Setan Merah. Hal tersebut terjadi pada tahun 1990.
Namun pada akhirnya ia menolak tawaran itu dan memilih untuk gabung dengan The Gunners.
"Sebelum saya gabung Arsenal, saya mendapat kesempatan untuk gabung Man United atau Arsenal. Itu adalah sebuah pilihan yang kecil dan saat itu saya tinggal di London bersama keluarga saya dan semua yang saya miliki," kenang Seaman seperti dilansir Daily Star.
"Jadi itulah sebabnya mengapa saya memilih Arsenal," imbuhnya. [initial]
Baca Juga:
- Cerai, Wenger Tetap Nafkahi Istrinya
- Menurut King, Walcott Lebih Berbahaya Ketimbang Giroud
- Dua Laga Tiga Merah, Wenger Minta Arsenal Jaga Sikap
- Peluang Arsenal Dapatkan Benzema Kembali Terbuka
- Ozil Serukan Spirit Bangkit di Arsenal
- Kiper Legendaris yakin Arsenal Belanja Januari
- Harga Selangit, Barca Sulit Daratkan Walcott
- Seaman: Tekanan di Pundak Arsenal
- Wenger: Giroud Saingan Utama Walcott
- Wenger Minta Ox-Chamberlain Terus Berkembang
- Wenger: Tak Ada Pemain Cadangan di Arsenal
- Wenger Yakin Giroud Tajam di Derby London Utara
- Diego Costa Resmi Dihukum Tiga Laga, Chelsea Kecewa
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 22 September 2015 23:49
Stadion Barca dan MU Termasuk 10 Paling Ramai di Eropa, Klub Anda?
-
Liga Inggris 22 September 2015 23:05
Legenda Arsenal: Martial Akan Hancurkan Pertahanan Banyak Tim
-
Liga Inggris 22 September 2015 21:49
-
Liga Inggris 22 September 2015 21:33
-
Liga Inggris 22 September 2015 21:16
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...