
Bola.net - Mantan penyerang Arsenal, Kevin Campbell yakin bahwa pelatih The Gunners, Arsene Wenger harus mendatangkan pemain baru pada bursa transfer Januari nanti bila memang ingin memperkuat tim.
Wenger tengah berada dalam tekanan dalam beberapa pekan terakhir. Bukan hanya dari pihak luar, namun tekanan juga datang dari pendukung mereka sendiri. Tekanan semakin besar karena di laga terakhir Arsenal kalah 2-3 dari Stoke City.
Dan diungkapkan Campbell, dirinya yakin bahwa Wenger harus menganalisis skuatnya dan memperbaiki kelemahan tim, utamanya di sisi pertahanan.
"Wenger bisa mengatasi tekanan ini, namun suporter telah frustrasi. Musim demi musim, semua orang melihat masalahnya, tapi itu tak bisa di atasi," ujarnya.
"Bila Wenger serius ingin kembali ke papan atas, dia harus pergi ke bursa transfer dan mendapatkan pemain yang ia butuhkan pada Januari nanti. Mereka harus belanja dan mendapatkan pemain, karena itu yang mereka butuhkan," tegasnya.
Arsenal sendiri saat ini berada di peringkat keenam dan tertinggal 13 poin dari pemuncak klasemen, Chelsea.[initial]
(ts/dzi)
Wenger tengah berada dalam tekanan dalam beberapa pekan terakhir. Bukan hanya dari pihak luar, namun tekanan juga datang dari pendukung mereka sendiri. Tekanan semakin besar karena di laga terakhir Arsenal kalah 2-3 dari Stoke City.
Dan diungkapkan Campbell, dirinya yakin bahwa Wenger harus menganalisis skuatnya dan memperbaiki kelemahan tim, utamanya di sisi pertahanan.
"Wenger bisa mengatasi tekanan ini, namun suporter telah frustrasi. Musim demi musim, semua orang melihat masalahnya, tapi itu tak bisa di atasi," ujarnya.
"Bila Wenger serius ingin kembali ke papan atas, dia harus pergi ke bursa transfer dan mendapatkan pemain yang ia butuhkan pada Januari nanti. Mereka harus belanja dan mendapatkan pemain, karena itu yang mereka butuhkan," tegasnya.
Arsenal sendiri saat ini berada di peringkat keenam dan tertinggal 13 poin dari pemuncak klasemen, Chelsea.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 8 Desember 2014 20:53
-
Liga Champions 8 Desember 2014 18:53
-
Liga Champions 8 Desember 2014 18:30
-
Liga Italia 8 Desember 2014 16:45
-
Liga Inggris 8 Desember 2014 16:23
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
-
Liga Italia 21 Maret 2025 00:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...