
Bola.net - - Gelandang Aaron Ramsey dikabarkan memilih untuk menunda pembicaraan kontrak baru dengan Arsenal karena menginginkan kenaikan gaji signifikan.
Kontrak Ramsey bersama Arsenal saat ini bakal berakhir pada musim panas 2019 mendatang. Kubu The Gunners pun ingin memperpanjang kebersamaan mereka dengan gelandang internasional Wales tersebut.
Namun kini seperti dilansir The Times, Ramsey meminta Arsenal untuk menaikkan upahnya secara signifikan dari gajinya saat ini yang berada di angka 110 ribu poundsterling per pekan.
Keinginan Ramsey ini kabarnya dipicu oleh hadirnya dua penggawa anyar, Henrikh Mkhitaryan dan Pierre-Emerick Aubameyang yang diyakini mendapat gaji di kisaran 170 ribu poundsterling per pekan.
Kabar ini membuat Arsenal berada dalam dilema. Pasalnya, mereka jelas tak mau situasi pelik terkait negosiasi kontrak baru kembali terulang seperti halnya yang terjadi pada Mesut Ozil dan Alexis Sanchez.
Di Premier League musim ini, Ramsey sudah tampil sebanyak 18 kali dengan menyumbang enam gol dan enam assist.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Februari 2018 23:50
-
Liga Inggris 24 Februari 2018 23:45
-
Liga Inggris 24 Februari 2018 23:30
-
Liga Eropa UEFA 24 Februari 2018 23:00
Direktur Milan Lempar Tantangan untuk Arsenal di Liga Europa
-
Liga Inggris 24 Februari 2018 22:45
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...