
Bola.net - - Kelechi Iheanacho mengatakan sulit menjelaskan apa yang ia rasakan usai mencetak gol untuk Manchester City di pertandingan melawan Manchester United.
Striker Nigeria berusia 20 tahun memberikan assist untuk Kevin de Bruyne, sebelum akhirnya mencatatkan namanya sendiri di papan skor, ketika City menang 2-1 atas rival sekota mereka di Old Trafford awal musim ini.
Kelechi belum lama ini menggambarkan apa yang ia rasakan di tulisannya di Players' Tribune.
"Saya berjalan ke atas lapangan di Old Trafford sebagai starter di derby Manchester," jelasnya.
"Bola datang ke arah kaki saya. Saya menendangnya ke balik garis gawang tanpa berpikir. Saya melihat ke hakim garis, tak percaya saya sudah mencetak gol. Benderanya tak diangkat. Saya onside."
"Rekan-rekan berjalan ke arah saya, dan saya merasakan sesuatu yang hanya bisa saya sebut sebagai 'Manchester Derby feeling'."
"Tidak ada yang tahu bagaimana rasanya kecuali mereka sudah mencetak gol di derby. Saya bahkan tak melakukan selebrasi. Saya mendapatkan perasaan yang amat luar biasa."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Januari 2017 22:57
-
Liga Inggris 18 Januari 2017 20:00
-
Liga Inggris 18 Januari 2017 14:50
-
Liga Inggris 18 Januari 2017 12:40
-
Liga Inggris 18 Januari 2017 12:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...