
Bola.net - - Zlatan Ibrahimovic mengungkap kunci utama yang membedakan Premier League dengan liga top lainnya di Eropa.
Pemain berusia 35 tahun datang ke Inggris untuk kali pertama dalam karirnya di musim panas, usai pernah menjalani karir di Belanda, Italia, Spanyol, dan Prancis, memenangkan trofi juara di enam klub, setelah sebelumnya memulai semuanya di klub Swedia, Malmo.
Manchester United sendiri kembali ke jalur kemenangan usai pekan lalu mereka menang atas Tottenham dan Ibrahimovic merasa Premier League adalah tantangan yang lebih berat dari yang pernah ia jalani selama ini.
"Ini adalah Premier League, sesuatu yang baru untuk saya," tuturnya di MUTV. "Karena setiap tim yang pernah saya bela sebelumnya memiliki dominasi di kompetisi dan mampu mengendalikan permainan."
"Di sini, semuanya memiliki peluang yang sama. Saya kira di sini, siapapun yang membuat kesalahan seminimal mungkin selama pertandingan, dialah yang akan menang."
United menang 1-0 atas Tottenham di Old Trafford pekan lalu berkat gol tunggal dari Henrikh Mkhitaryan.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Desember 2016 23:34
-
Liga Inggris 12 Desember 2016 23:04
Mourinho Isyaratkan Rooney Tak Akan Jadi Starter Lawan Palace
-
Liga Inggris 12 Desember 2016 22:45
Kerja Keras Mkhitaryan Akhirnya Dapat Apresiasi Dari Mourinho
-
Liga Eropa UEFA 12 Desember 2016 19:42
-
Liga Inggris 12 Desember 2016 18:00
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...