
Bola.net - - Penyerang Manchester United, Zlatan Ibrahimovic mengaku puas dengan performanya saat berhadapan dengan West Ham United tengah pekan lalu. Ibra menyebut dirinya sudah bermain dengan baik kendati ia masih ingin mencetak lebih banyak gol pada laga tersebut.
Pada pertandingan EFL Cup tengah pekan lalu, penyerang 35 tahun ini memang tampil spektakuler di lini serang Setan Merah. Dua golnya ke gawang Adrian membuat MU menang 4-0 atas The Hammers dan memastikan mereka lolos ke babak semi final.
Ibra sendiri mengaku puas dengan performanya, dan ia berharap bisa mencetak lebih banyak gol di masa depan. "Ya pada pertandingan itu saya mencoba mencetak gol, dan pada saat itu saya berusaha untuk menghindari duel dengan kiper mereka, namun benturan itu tidak terhindarkan, namun tidak perlu khawatir karena saya tidak cedera dan itu yang terpenting," beber Ibra kepada website resmi klub.
"Hal yang terpenting bagi saya adalah bermain dengan bagus dan nyaman, dan memberikan rekan-rekan saya rasa percaya diri sehingga mereka merasa nyaman ketika bermain,"
"Saya bekerja keras dan tim ini juga bekerja keras. Kami selalu membantu satu sama lain dan saya mencoba membantu dengan cara terbaik yang saya bisa. Sejauh ini saya merasa bahagia dengan performa saya. Saya seharusnya membuat beberapa gol lagi namun saya rasa gol itu akan segera datang." tutup mantan kapten Timnas Swedia tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Desember 2016 22:10
-
Liga Inggris 2 Desember 2016 20:36
-
Liga Inggris 2 Desember 2016 19:15
-
Liga Inggris 2 Desember 2016 16:21
-
Liga Inggris 2 Desember 2016 16:16
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...