
Bola.net - - Bos , Eddie Howe, belakangan selalu disebut sebagai pengganti yang tepat untuk Arsene Wenger, jika akhirnya bos Prancis itu pensiun.
Dan Howe, yang akan menghadapi Wenger di Emirates besok, mengatakan bahwa ia amat mengagumi manajer Arsenal, yang sudah 20 tahun menangani tim London Utara.
Eddie Howe
"Saya amat mengaguminya, saya kira sepakbola Inggris secara historis sebelumnya selalu menganggap hasil imbang, kalah, atau menang harus diikuti dengan tradisi minum. Dan untuk seseorang yang berani melawan budaya tersebut, saya mengagumi mereka, karena mereka berani membuat perubahan untuk sesuatu yang positif," tutur Howe menurut Express.
"Saya kira anda bisa mengaguminya sebagai seorang pionir, ia adalah orang pertama yang membuat keputusan untuk mengubah semuanya."
"Dia benar-benar seorang visioner. Dia membuat perubahan dalam permainan dan sekarang itu menjadi hal yang biasa. 20 tahun merupakan pencapaian yang luar biasa di sebuah klub. Saya sudah lama mengaguminya. Bagaimana ia mengatur dirinya sendiri dan menyatu dengan klub."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 26 November 2016 22:20
-
Liga Inggris 26 November 2016 22:00
-
Liga Inggris 26 November 2016 21:00
-
Liga Inggris 26 November 2016 18:20
-
Liga Inggris 26 November 2016 17:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...