
"Saya ingin dia tetap bertahan di sini hingga akhir musim nanti," tegas Hiddink pada sesi konferensi press jelang laga kontra West Brom (13/1).
Sebelumnya, Remi santer dikabarkan akan meninggalkan Chelsea pada bulan ini. Beberapa klub asal Prancis disebut tertarik untuk memulangkan Remy. Sementara dari Premier League, terdapat Aston Villa yang tertarik pada Remy.
Hiddink mengaku ingin memberikan kesempatan kepada Remy untuk menunjukkan kapasitasnya. Selama ini, eks arsitek timnas Belanda ini mengaku belum bisa memantau Remy karena yang bersangkutan mendapatkan cedera.
"Saya menyaksikan sedikit saja kemampuannya karena ia beberapa kali mendapat cedera. Saya penasaran. Saya harap dia mengambilnya. Saya harap dia akan memberi sesuai yang dibutuhkan," tutupnya. [initial]
Baca Juga
- Aldridge: Ada Sakho, Liverpool Berpeluang Hajar Arsenal
- Kualitas Ojo dan Teixeira Bikin Aldridge Terkesan
- Aldridge Berharap Klopp Datangkan Bek Berpengalaman
- Lukaku Rintis Jalan jadi Terbaik Dunia
- Caulker Nantikan Debut di Liverpool
- Mengenal Steven Caulker, Solusi Darurat Klopp Untuk Badai Cedera Liverpool
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Januari 2016 23:57
Hiddink Konfirmasi Perpanjangan Kontrak Loftus-Cheek dan Ivanovic
-
Liga Inggris 12 Januari 2016 21:34
-
Liga Inggris 12 Januari 2016 18:34
Menurut Cahill, Ruben Loftus-Cheek Punya Potensi Jadi Pemain Top
-
Liga Inggris 12 Januari 2016 18:16
-
Editorial 12 Januari 2016 14:57
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 12:49
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 12:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:41
-
Otomotif 20 Maret 2025 12:34
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:30
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:29
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...