
Van Gaal dilepas oleh Manchester United, hanya dua hari usai ia membantu tim memenangkan Piala FA atau trofi pertama klub sejak Sir Alex Ferguson mundur di 2013. Pria Belanda dianggap gagal, setelah tim hanya finish di peringkat lima liga dan bakal absen di Liga Champions musim depan.
"Dalam sepakbola sekarang ini, tidak ada yang mengejutkan anda. United harus bisa merebut semua gelar juara dan ketika itu tidak terjadi, ada alternatif yang harus diambil. Dalam berbagai sudut pandang, saya kira ia sudah melakukan pekerjaan yang bagus," tutur Herrera pada Marca.
"Saya berterima kasih karena dia sudah memilih saya dan ia membuat saya bermain di lebih dari 70 pertandingan dalam dua tahun, di klub terbesar dunia."
"Rumor mengenai pemecatan dirinya bukan sesuatu yang nyaman didengar, namun kami tetap profesional. Saya bisa katakan Van Gaal terus bersikap kuat. Ia tidak pernah menunjukkan tanda-tanda menyerah hingga akhir, dan kami memenangkan Piala FA. Van Gaal adalah pria yang jujur dan selalu mengutamakan United." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 31 Mei 2016 22:43
Ibrahimovic Diklaim Bisa Beri Pengaruh Besar Pada Kesuksesan MU
-
Liga Inggris 31 Mei 2016 21:48
-
Liga Inggris 31 Mei 2016 21:45
-
Liga Inggris 31 Mei 2016 19:19
-
Liga Inggris 31 Mei 2016 19:16
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...