
- Thierry Henry memanfaatkan betul posisinya sebagai salah satu staf pelatih tim akademi . Dengan posisi tersebut, Henry mengaku bisa menyerap banyak ilmu kepelatihan dari Arsene Wenger.
(am/asa)
"[Wenger dan saya] kadang-kadang duduk bersama, jelas dia memiliki banyak hal untuk dibagikan," buka Henry kepada Arsenal Magazine.
"Kami berbicara tentang cara menjadi seorang manajer, kita berbicara tentang pemain dari tim akademi. Saya juga menanyakan pertanyaan tentang bagaimana menangani situasi tertentu."
Tak hanya hal tersebut, eks penyerang andalan timnas Prancis ini juga berbincang tentang teknik pelatihan baik untuk tim akademi maupun tim senior.
"Kami juga berbicara tentang pelatihan tim junior dan bagaimana hal itu berbeda dengan pelatihan pada pemain senior," tukasnya.
So, mungkinkah ini menjadi pertanda bahwa Henry sedang dipersiapkan oleh Wenger untuk menjadi penerusnya? [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 5 Januari 2016 21:45
-
Liga Inggris 5 Januari 2016 21:38
-
Liga Inggris 5 Januari 2016 20:36
-
Liga Inggris 5 Januari 2016 13:42
-
Liga Inggris 5 Januari 2016 13:11
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...