
Bola.net - Jose Mourinho mengungkapkan bahwa salah satu pemain andalannya, Eden Hazard, bakal segera kembali beraksi setelah pulih dari cederanya.
Seperti yang diketahui sebelumnya, pemain asal Belgia tersebut harus menepi untuk sementara waktu karena mengalami cedera betis tengah pekan kemarin saat menghadapi PSG di Liga Champions. Hazard bahkan juga absen saat Chelsea berlaga kontra Swansea City akhir pekan kemarin.
Namun, Mourinho menyatakan bahwa Hazard bakal bisa pulih lebih cepat dari perkiraan walau belum yakin kapan ia bisa menurunkan pemain 23 tahun tersebut.
"Saat ini, setiap pemain dalam kondisi fit, kecuali Eden, yang akan segera pulih. Namun, masih terlalu dini untuk dipastikan kapan ia pulih," ujarnya seperti dikutip BBC.
Hazard tampil sangat impresif musim ini bersama Chelsea. Dari 46 laga, ia sudah menyumbangkan 17 gol. [initial]
(sm/dim)
Seperti yang diketahui sebelumnya, pemain asal Belgia tersebut harus menepi untuk sementara waktu karena mengalami cedera betis tengah pekan kemarin saat menghadapi PSG di Liga Champions. Hazard bahkan juga absen saat Chelsea berlaga kontra Swansea City akhir pekan kemarin.
Namun, Mourinho menyatakan bahwa Hazard bakal bisa pulih lebih cepat dari perkiraan walau belum yakin kapan ia bisa menurunkan pemain 23 tahun tersebut.
"Saat ini, setiap pemain dalam kondisi fit, kecuali Eden, yang akan segera pulih. Namun, masih terlalu dini untuk dipastikan kapan ia pulih," ujarnya seperti dikutip BBC.
Hazard tampil sangat impresif musim ini bersama Chelsea. Dari 46 laga, ia sudah menyumbangkan 17 gol. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 April 2014 23:54
-
Liga Inggris 14 April 2014 23:31
-
Liga Italia 14 April 2014 22:19
-
Liga Inggris 14 April 2014 17:46
-
Liga Inggris 14 April 2014 17:24
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...