
Musim lalu, Hazard menjadi pemain pilar untuk mengantarkan sebagai juara Premier League dan menjuarai Capital One Cup.
Berbeda dengan musim ini, Hazard belum sekalipun mencetak gol di kancah liga. Sejauh ini, ia baru mengumpulkan satu gol di semua kompetisi. Satu-satunya gol yaitu ketika menghadapi MK Dons akhir bulan Januari lalu dalam kemenangan 5-1.
"Saya bukan lagi menjadi pemain penentu dalam tim ini. Mudahnya, saya sangat jauh dari harapan," kata pemain asal Belgia yang akhir-akhir ini dikabarkan akan meninggalkan Stamford Bridge untuk bergabung dengan Real Madrid tersebut, dikutip Daily Star.
"Tapi selama dua bulan terakhir, meskipun saya sempat diganggu dengan cedera, ada beberapa laga bagus. Secara berlahan saya menemukan kepercayaan diri lagi," terangnya.
Sampai saat ini, Chelsea yang sekarang ditangani Guus Hiddink berada di peringkat 12 setelah menang besar 5-1 atas Newcastle United. [initial]
(dst/shd)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 14 Februari 2016 23:17
-
Liga Inggris 14 Februari 2016 06:30
-
Liga Inggris 14 Februari 2016 05:41
-
Liga Inggris 14 Februari 2016 05:38
-
Liga Inggris 14 Februari 2016 05:22
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
-
Bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...