
Bola.net - - Jimmy Floyd Hasselbaink belum lama ini berkeras striker Bayern Munchen, Robert Lewandowski, memiliki semua yang dibutuhkan untuk bermain di klub juara Premier League, .
Antonio Conte dikabarkan tertarik untuk merekrut pria Polandia, yang sudah mencetak 77 gol dalam 96 pertandingan di liga untuk tim Jerman sejak 2014.
The Blues memang tengah mencari mesin gol baru usai Diego Costa sepertinya akan meninggalkan Stamford Bridge - Romelu Lukaku dan Alvaro Morata sempat dikaitkan dengan gosip transfer ke London Barat.
Lewy sendiri juga belum lama muncul di radar Chelsea dan Hasselbaink mendukung tim lamanya untuk mendapatkan tanda tangan sang striker.
"Saya senang mendengar Chelsea tertarik dengannya karena tahun depan akan sedikit berbeda dibanding musim lalu. Mereka takkan bisa terlalu mengandalkan serangan balik - mereka akan sering ada di daerah pertahanan lawan," tutur Hasselbaink di ITV.
"Jadi, mereka membutuhkan striker yang bagus di udara dan bisa menahan bola di ruang minimal. Itulah yang dilakukan Lewandowski di Bayern, jadi dia sudah terbiasa dengan itu."
"Dia amat nyaman dalam menguasai bola dengan membelakangi gawang dan tahu di mana persis letaknya, saya mengerti mengapa mereka tertarik padanya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 21 Juni 2017 22:29
-
Liga Inggris 21 Juni 2017 21:49
-
Liga Spanyol 21 Juni 2017 17:50
-
Liga Inggris 21 Juni 2017 17:01
-
Liga Inggris 21 Juni 2017 16:50
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...