
Pelatih asal Belanda tersebut memang banjir kritik akhir-akhir ini karena tak mampu menunjukkan penampilan apik. MU dinilai tak mampu bermain menyerang seperti ketika masih ditangani Sir Alex Ferguson.
Pada musim panas lalu, Van Gaal sudah menghabiskan hampir 170 juta poundsterling untuk membeli pemain mulai dari Memphis Depay, Bastian Schweinsteiger, atau Anthony Martial. Hartson mengatakan transfer besar-besar ini tetap saja bisa meningkatkan pemain The Red Devils.
"Separuh pendukung Manchester United telah dicuci otak oleh Van Gaal dan pengaruhnya di klub hebat ini," ucap Hartson seperti dikutip Manchester Evening News.
"Dia membeli pemain buruk yang tak pantas bermain untuk Manchester United. Jika mereka tak berhati-hati, mereka akan dicuci otak. Mereka harus melakukan perubahan dan tak memberinya dana lagi," jelas Hartson.
Manchester United baru saja terdepak dari Liga Champions setelah menelan kekalahan 3-2 dari Wolfsburg, Rabu (09/12) kemarin. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 Desember 2015 22:24
Louis van Gaal Puji Performa Apik Dua Debutan Ini di Wolfsburg
-
Liga Inggris 9 Desember 2015 19:46
-
Liga Champions 9 Desember 2015 19:01
-
Liga Inggris 9 Desember 2015 15:46
Serius Inginkan Neymar, MU Siap Pecahkan Rekor Transfer Dunia
-
Liga Champions 9 Desember 2015 15:39
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...