Harry Maguire Trending: Lambat dan Malah Bikin Assist Buat Man City, Laku Dijual Gak Nih?

Harry Maguire Trending: Lambat dan Malah Bikin Assist Buat Man City, Laku Dijual Gak Nih?
Duel antarpemain di laga Manchester City vs Manchester United, Premier League 2021/22 (c) AP Photo

Bola.net - Nama Harry Maguire disebut ratusan ribu kali di Twitter, tepatnya di tengah duel Manchester City vs Manchester United, ekan ke-28 Premier League 2021/22, Minggu (6/3/2022) malam WIB.

Maguire masuk trending Indonesia dan Worldwide, tapi bukan untuk hal baik. Betapa tidak, performa kapten Setan Merah itu terbilang buruk dan jauh di bawah ekspektasi.

Dimainkan di Etihad Stadium, Derby Manchester kali ini berjalan tidak seimbang. Man City tampil terlalu perkasa, MU kesulitan mengimbangi permainan tuan rumah.

Empat gol kemenangan Man City kali ini datang lewat aksi Kevin De Bruyne (5', 28') dan Riyad Mahrez (68', 90+3). MU sempat melawan, tapi hanya bisa mencetak satu gol melalui Jadon Sancho (22').

Duel antarpemain di laga Manchester City vs Manchester United, Premier League 2021/22 (c) AP PhotoDuel antarpemain di laga Manchester City vs Manchester United, Premier League 2021/22 (c) AP Photo

Kemenangan ini berdampak besar terhadap klasemen sementara. Man City menjauh dari kejaran Liverpool, sedangkan MU kian terancam gagal mengamankan empat besar.

Tidak hanya itu, Maguire jadi bulan-bulanan kekesalan fans Setan Merah. Mereka menilai performa Maguire sangat mengecewakan, bahkan muncul suara-suara desakan untuk menjual bek Inggris itu.

Seperti apa reaksi negatif netizen untuk performa Maguire? Scroll ke bawah yuk, Bolaneters!

1 dari 12 halaman

80 juta pounds lho

2 dari 12 halaman

Gimana jual pemain gak laku?

3 dari 12 halaman

Maguire assist Man City

4 dari 12 halaman

Sebuah perbandingan

5 dari 12 halaman

Pertahanan jebol

6 dari 12 halaman

Beda cerita kalau Thiago Silva

7 dari 12 halaman

Gini kok nyalahin Ronaldo

8 dari 12 halaman

Pembelian terburuk

9 dari 12 halaman

Malah jadi musuh De Gea

10 dari 12 halaman

Dikolong dua kali

11 dari 12 halaman

Kisah Maguire

12 dari 12 halaman

Apa yang diharapkan?

Sumber: Manchester United, Twitter