
Bola.net - Kapten Manchester United, Harry Maguire menyambut baik kedatangan Jadon Sancho di timnya. Ia menilai sang winger punya segala yang dibutuhkan untuk sukses di Manchester United.
Nama Sancho sudah cukup lama dikaitkan dengan Manchester United. Sang winger sudah dikejar MU sejak musim panas tahun 2020 yang lalu.
Dua hari yang lalu, Manchester United resmi mengumumkan transfer Sancho. Sang winger akan resmi bergabung dengan Setan Merah seusai Euro 2020 berakhir.
Advertisement
Maguire pribadi mengaku senang timnya bisa mendapatkan pemain sekaliber Sancho. "Jadon adalah pemain yang top," ujar Maguire kepada The Times.
Baca komentar lengkap sang kapten di bawah ini.
Muda dan Berbahaya
Maguire mengaku sangat terkesan dengan permainan Sancho selama ia di Dortmund.
Ia menilai sang winger menunjukkan performa yang sangat apik bersama raksasa Jerman itu.
"Ia memiliki talenta yang luar biasa. Meski ia masih sangat muda, ia sudah memainkan banyak sekali pertandingan,"
Masa Depan Cerah
Maguire sangat optimistis bahwa Sancho bakal jadi rekrutan yang sangat bagus di MU.
Ia menilai sang winger bakal jadi pemain yang krusial di skuat Setan Merah.
"Ia adalah anak yang baik, dan saya yakin ia akan memiliki karir yang hebat untuk Man United. Ia akan menjadi bagian yang penting dari kesuksesan kami di masa depan," ujarnya.
Bayar Mahal
Manchester United harus membayar mahal untuk mendapatkan jasa Sancho.
Winger 20 tahun itu ditebus di angka 90 juta Euro.
(The Times)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Juli 2021 20:20
Declan Rice Kemahalan, MU Beralih ke Pemain Inter Milan Ini?
-
Liga Inggris 2 Juli 2021 19:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:29
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:24
-
Piala Eropa 20 Maret 2025 07:21
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:16
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:14
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:08
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...