
Bola.net - Damien Comolli memberikan pujian kepada penyerang Liverpool, Luis Suarez. Menurut Comolli, jika tak ada Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo, maka Suarez bisa menjadi penyerang terbaik di dunia.
Comolli adalah mantan Direktur Sepakbola Liverpool yang bertanggung jawab atas pembelian Suarez. Comolli akhirnya dipecat setelah dianggap banyak menghabiskan uang klub untuk transfer 'gagal' seperti Andy Carroll dan Charlie Adam.
Namun Comolli mengatakan bahwa dirinya tidak bisa disebut sepenuhnya gagal dalam menjalankan tugas di Liverpool. Kehebatan Suarez adalah salah satu bukti kesuksesannya.
"Suarez adalah salah satu pemain yang berada di belakang Messi dan Ronaldo. Andai tak ada Messi dan ronaldo, tentu harga Suarez akan sangat tinggi. Suarez berada dalam kelompok pemain terhebat," ujar Comolli.
Menurutnya, yang membuat Suarez hebat adalah perkembangannya selama di Liverpool. Sejak didatangkan dari Ajax Amsterdam, Suarez terus berkembang menjadi pemain yang lebih bagus dari musim ke musim. (tdm/hsw)
Comolli adalah mantan Direktur Sepakbola Liverpool yang bertanggung jawab atas pembelian Suarez. Comolli akhirnya dipecat setelah dianggap banyak menghabiskan uang klub untuk transfer 'gagal' seperti Andy Carroll dan Charlie Adam.
Namun Comolli mengatakan bahwa dirinya tidak bisa disebut sepenuhnya gagal dalam menjalankan tugas di Liverpool. Kehebatan Suarez adalah salah satu bukti kesuksesannya.
"Suarez adalah salah satu pemain yang berada di belakang Messi dan Ronaldo. Andai tak ada Messi dan ronaldo, tentu harga Suarez akan sangat tinggi. Suarez berada dalam kelompok pemain terhebat," ujar Comolli.
Menurutnya, yang membuat Suarez hebat adalah perkembangannya selama di Liverpool. Sejak didatangkan dari Ajax Amsterdam, Suarez terus berkembang menjadi pemain yang lebih bagus dari musim ke musim. (tdm/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 Desember 2012 14:20
-
Liga Inggris 13 Desember 2012 12:40
-
Liga Inggris 13 Desember 2012 11:50
-
Liga Spanyol 13 Desember 2012 05:07
-
Liga Champions 12 Desember 2012 20:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:54
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:31
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:22
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:07
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:05
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:57
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...