
Bola.net - Mantan pelatih Chelsea Ruud Gullit memberikan saran kepada Jose Mourinho. Gullit menilai Mourinho harus segera menemukan rencana cadangan jika ingin Chelsea kembali meraih hasil bagus.
Chelsea baru saja mengalami kekalahan perdana mereka musim ini ketika menghadapi Newcastle di St James' Park. Newcastle tampil defensif dan mampu menahan semua gempuran Chelsea lalu mencuri gol.
"Chelsea akan menghadapi banyak tim yang tampil seperti Newcastle. Mereka sudah menghadapi Sunderland dan cuma bisa imbang. Pertanyaannya adalah apa yang akan dilakukan Chelsea untuk mengatasinya. Jika memasang banyak gelandang tidak menghasilkan sukses, mereka harus punya rencana B," tukas Gullit kepada BBC.
Gullit mengapresiasi solusi yang ditunjukkan Mourinho dalam laga melawan Newcastle. Mou memasang dua penyerang namun Gullit menganggap langkah itu terlalu lambat dilakukan.
"Ketika Didier Drogba diturunkan, formasi Chelsea berganti dan punya dua penyerang di depan; Drogba dan Diego Costa. Itu tidak berhasil karena perubahan yang dilakukan Mourinho sudah terlambat." [initial]
(tsr/hsw)
Chelsea baru saja mengalami kekalahan perdana mereka musim ini ketika menghadapi Newcastle di St James' Park. Newcastle tampil defensif dan mampu menahan semua gempuran Chelsea lalu mencuri gol.
"Chelsea akan menghadapi banyak tim yang tampil seperti Newcastle. Mereka sudah menghadapi Sunderland dan cuma bisa imbang. Pertanyaannya adalah apa yang akan dilakukan Chelsea untuk mengatasinya. Jika memasang banyak gelandang tidak menghasilkan sukses, mereka harus punya rencana B," tukas Gullit kepada BBC.
Gullit mengapresiasi solusi yang ditunjukkan Mourinho dalam laga melawan Newcastle. Mou memasang dua penyerang namun Gullit menganggap langkah itu terlalu lambat dilakukan.
"Ketika Didier Drogba diturunkan, formasi Chelsea berganti dan punya dua penyerang di depan; Drogba dan Diego Costa. Itu tidak berhasil karena perubahan yang dilakukan Mourinho sudah terlambat." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 Desember 2014 23:40
-
Liga Inggris 6 Desember 2014 23:32
-
Liga Inggris 6 Desember 2014 23:20
-
Liga Inggris 6 Desember 2014 23:11
-
Liga Inggris 6 Desember 2014 22:49
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...