
Bola.net - - Josep Guardiola mengakui pemain yang ia punya di Manchester City memaksanya mengubah sistem yang berbeda dibandingkan yang sebelumnya ia terapkan di .
Berbicara di SFR Sport, Guardiola mengakui bahwa ia harus menerapkan taktik khusus yang menurutnya cocok dengan stok pemain yang dimiliki kubu Etihad sekarang.
City tampil begitu brilian dan dominan di Premier League musim ini, menguasai puncak klasemen dengan keunggulan 13 angka.
"Taktik tergantung pada kualitas pemain. Ketika kami punya Xavi, Iniesta, Busquets, Messi, dan Fabregas, wajar untuk bermain dengan alur di tengah," tuturnya.
Manchester City.
"Ketika kami punya Sane, Sterling, dan De Bruyne, pemain yang lebih membutuhkan ruang, kami bermain dengan cara yang berbeda."
"Saya sama sekali tak menemukan sesuatu yang baru. Saya memandang sepakbola dengan cara ini. Saya melihat pemain yang saya punya dan saya akan coba menciptakan koneksi di antara mereka."
City baru saja bermain imbang 1-1 melawan Burnley di Turf Moor. Berikutnya mereka akan menghadapi Leicester City dalam laga lanjutan Premier League pada 11 Februari.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 Februari 2018 22:44
-
Liga Inggris 4 Februari 2018 20:20
-
Liga Inggris 4 Februari 2018 00:45
Gagal Menang atas Burnley, Guardiola Liburkan Manchester City
-
Liga Inggris 3 Februari 2018 23:30
-
Liga Inggris 3 Februari 2018 23:00
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...