
Bola.net - - Pelatih Manchester City, Josep Guardiola mengatakan bahwa dirinya telah banyak belajar dari melihat bagaimana Jurgen Klopp membangun sebuah tim dan mampu menyerang dengan begitu intens.
Guadiola akan bertemu dengan Jurgen Klopp saat mengantar The Citizens mengunjungi Anfield akhir pekan ini. Ini akan jadi pertemuan pertama keduanya di Premier League.
Dan jelang pertandingan tersebut, Guardiola menyempatkan untuk bernostalgia tentang pertemuan keduanya sebelumnya di Jerman saat Guardiola masih melatih Bayern Munchen dan Klopp melatih Borussia Dortmund.
"Saya belajar banyak di Jerman, pertemuan pertama saya melawan tim Borussia Dortmund arahan Jurgen Klopp adalah di Supercup. Saya baru di sana dan saya katakan 'wow'" ujarnya.
"Ini adalah pelajaran bagus bagi saya, dan kami kalah 2-4, dan setelah saya masuk dalam kompetisi, saya lebih belajar lagi, saya belajar bagaimana mengontrol situasi seperti itu, tapi ini tak mudah, ini sama sekali tak mudah," sambungnya.
"Jadi saat Klopp berbicara tentang sepakbolanya adalah 'heavy metal' saya benar-benar mengerti karena ini begitu agresif. Jadi bagi penonton dan fans, ini benar-benar bagus, sungguh bagus," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Desember 2016 21:52
-
Liga Inggris 30 Desember 2016 20:21
-
Liga Inggris 30 Desember 2016 18:22
-
Liga Spanyol 30 Desember 2016 14:40
-
Liga Inggris 30 Desember 2016 14:15
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...