
City kini sudah absen meraih kemenangan di enam laga terakhir di semua kompetisi, setelah semalam mereka menelan kekalahan 0-1 dari Manchester United di Old Trafford dan otomatis tersingkir di babak IV Piala Liga.
Guardiola, yang pernah membawa City menang di 10 laga beruntun di awal musim, mengatakan bahwa ia akan terus menganalisa dan mencari faktor yang menyebabkan timnya tak kunjung bisa keluar dari periode negatif.
"Saya tetap melakukan hal yang sama seperti ketika kami memenangkan 10 pertandinan itu. Penurunan seperti ini wajar karena juga bisa terjadi pada tim lainnya. Semua orang berpikir bahwa saya memiliki tongkat sihir, namun dalam sepakbola itu tidak terjadi," tutur Guardiola menurut Marca.
Sang manajer terlihat langsung pergi dari lapangan usai laga di Old Trafford berakhir dan ada banyak pihak memperkirakan sang bos amat kecewa dengan performa timnya.
Namun ia justru bercanda dan mengatakan: "Saya tidak seperti Jurgen Klopp. Kadang saya pergi ke atas lapangan dan kadang tidak. Saya ingin merasa dekat dengan para pemain." [initial]
(mar/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 26 Oktober 2016 23:24
-
Liga Inggris 26 Oktober 2016 22:50
-
Liga Inggris 26 Oktober 2016 22:23
-
Liga Inggris 26 Oktober 2016 21:46
-
Liga Inggris 26 Oktober 2016 15:09
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...