
"Untuk mengenal pemain, Anda harus hidup dengan mereka. Makan, berbicara, berlatih bersama, untuk mengenal mereka," ujar Guardiola seperti dilansir ESPN.
Mantan pelatih Barcelona dan Bayern Munich tersebut datang ke Etihad sebagai pengganti Manuel Pellegrini. Ini menjadi babak baru bagi Guardiola karena sebelumnya ia belum pernah melatih tim Inggris.
Sebelum musim baru dimulai, Guardiola sudah beberapa kali menjalani laga pra musim termasuk menghadapi Borussia Dortmund. Dan ia mengaku puas dengan perkembangan tim.
"Saya sangat senang dengan sikap semua pemain kami. Saya rasa dalam hal semangat dan karakter, kami akan menjadi tim yang sesungguhnya. Itulah yang saya inginkan," terang Guardiola.
"Kami harus membantu satu sama lain dan berkembang. Agresif tanpa bola. Saya senang melihat perjuangan kami," sambungnya. [initial]
Baca Juga:
- Origi Senang Bisa Bobol Gawang Barcelona
- Kepergian N'Golo Kante Tak Redupkan Semangat Leicester
- Highlights: Main di Rumah Baru, West Ham Kalah dari Juve 2-3
- Resmi: Juve Beri Pogba Lampu Hijau Untuk Tes Medis di MU
- Terry Bisa Terus Main Sampai Usia 40an
- Bisa Kalahkan Barca, Liverpool Tunjukkan Perkembangan pesat
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 Agustus 2016 23:00
-
Liga Inggris 6 Agustus 2016 21:10
Prediksi Redknapp: City Juara, Arsenal dan Chelsea Empat Besar
-
Liga Inggris 6 Agustus 2016 19:40
-
Liga Inggris 5 Agustus 2016 22:13
-
Liga Champions 5 Agustus 2016 19:59
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...