
Fernandinho sendiri menjadi salah satu pilar andalan The Citizens semenjak didatangkan Manuel Pellegrini dari Shakhtar Donetsk pada tahun 2013 silam. Gelandang asal Brasil ini tampil impresif di lini tengah The Citizens dan membantu Manchester Biru itu meraih satu gelar EPL dan 2 gelar Piala Liga.
Fernandinho sendiri kontraknya akan berakhir pada akhir musim nanti, oleh karenanya Pep meminta agar manajemen The Citizens tetap mempertahankannya. "Saya tahu bagaimana kerja seorang manajer di Inggris. Mereka mengontrol semua hal dalam klub. Namun saya bukan seorang manajer, saya seorang pelatih. Saya memberikan pendapat saya dan pada akhirnya klub yang memutuskan" beber Pep kepada The Sun.
"Jika pihak klub menilai pendapat saya bagus, maka saya berharap dia [Fernandinho] bertahan. Saya sudah sudah mengatakan kepada manajemen betapa bagusnya dia, dan pencapaian kami saat ini tidak mungkin diraih tanpa kehadirannya" tandas pelatih asal Spanyol tersebut.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Oktober 2016 22:05
-
Liga Inggris 2 Oktober 2016 17:02
Guardiola: Tiga Fernandinho Buat Man City Juara Premier League
-
Liga Italia 2 Oktober 2016 11:02
-
Liga Inggris 2 Oktober 2016 10:41
-
Liga Inggris 2 Oktober 2016 10:11
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 18:53
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 18:10
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 17:00
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 16:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 16:37
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...