
Pemain Inggris dikritik atas penampilan buruk yang ia tunjukkan di klub dan timnas musim lalu. Namun pemain berusia 21 tahun tampil bagus musim ini dan mencetak dua gol untuk membantu City menang 3-1 atas West Ham semalam.
"Saya tidak melakukan apapun, saya mencoba melakukan yang terbaik untuk semua pemain. Raz sudah mencetak dua gol, itu bagus untuk saya, namun bagi saya sebelumnya ia lebih brilian," tutur Guardiola pada Sportsmole.
"Babak pertama ia tidak menang. Ia mencetak gol namun ia tidak memenangkan bola sebanyak sebelumnya. Tentu kami sangat puas, mengenai spiritnya. Ia amat dinamis, amat agresif dengan dan tanpa bola, saya bahagia ia bermain bagus."
"Saya hanya coba membantunya, mengatakan padanya bahwa ia akan menerima lebih banyak bola jika ia terus ada di posisinya. Setelah itu, semua hanya tentang talentanya. Ketika City membeli pemain dengan mahal, itu karena talentanya. Saya bahagia untuk dia, kami, dan tim nasional." [initial]
Baca Juga:
(sm/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 Agustus 2016 22:02
-
Liga Inggris 28 Agustus 2016 21:43
-
Liga Inggris 28 Agustus 2016 21:08
Tak Ada Niatan Dari Aguero Untuk Bersaing Dengan Ibrahimovic
-
Liga Inggris 28 Agustus 2016 18:58
-
Liga Inggris 28 Agustus 2016 13:32
LATEST UPDATE
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:49
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:48
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:47
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:15
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...