
Disebutkan bahwa Bravo sudah mendarat di Manchester pekan ini, sekaligus memberikan tanda tanya kian besar terhadap masa depan Joe Hart di Etihad.
Guardiola sendiri sudah memilih menurunkan Willy Caballero di bawah mistar dalam tiga pertandingan perdana City musim ini, dan Hart sudah berulangkali dikaitkan dengan rencana kepindahan ke Everton.
"Saya tidak bisa membantah apa yang sudah diketahui oleh semua orang. Namun hingga sudah ada kesepakatan nanti, saya tidak bisa menjawab. Barcelona, tujuh hingga 10 hari lalu, adalah yang pertama mengumumkan kontak dengan Manchester City," tutur Guardiola pada Goal International.
"Namun saya minta maaf, hingga ada kesepakatan terjadi atau tidak terjadi, saya tidak bisa bicara, namun untuk saat ini ia masih masuk dalam radar kami."
Terkait Hart, Guardiola menambahkan: "Saya punya hubungan yang bagus dengan Joe. Kami berbicara mengenai sepakbola. Saya tidak punya masalah dengannya. Hingga 31 Agustus, pemain yang ada di sini adalah pemain saya dan saya akan terus bekerja bersama mereka, seolah itu untuk selamanya, jadi setelah itu kita bisa bicara mengenai segalanya." [initial]
(gl/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 22:29
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 21:56
-
Liga Champions 23 Agustus 2016 21:18
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 19:34
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 11:29
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...