
Bola.net - - Avram Grant percaya bahwa tidak memiliki identitas permainan, tidak seperti Arsenal, karena mereka terlalu sering mengganti pelatih.
Manajer Ghana itu pernah menangani Chelsea di musim 07/08, di mana ia membantu tim finish di posisi runner-up Premier League, Liga Champions, dan Piala Liga.
Sejak Grant pergi, Chelsea sudah ditangani oleh delapan manajer berbeda, hingga akhirnya merekrut Antonio Conte di musim panas. Dan menurutnya, hal tersebut membuat tim kesulitan mengembangkan identitas, tak seperti Arsenal yang sudah ditangani Arsene Wenger di 20 tahun terakhir.
"Saya kira masalahnya adalah Chelsea tidak memiliki identitas mengenai bagaimana mereka bermain," tutur Grant menurut ESPN.
"Arsenal punya, Guardiola punya - mereka tidak. Mereka ingin membeli pemain dan memenangkan trofi, namun mereka tidak punya identitas, karena mereka terus mengganti manajer tiap satu atau dua tahun."
"Di sisi lain, mereka punya direktur olahraga yang bekerja dengan baik, membeli pemain muda yang bagus, jadi skuat mereka fantastis, salah satu yang paling seimbang di Inggris. Satu hal yang stabil di sana adalah pemilik klub, Marina Granovskaia, dan direktur. Jika mereka mengganti dua terakhir tiap tahun, klub takkan stabil."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 Januari 2017 20:48
-
Liga Inggris 29 Januari 2017 20:16
-
Liga Inggris 29 Januari 2017 13:54
-
Liga Inggris 29 Januari 2017 07:50
-
Liga Inggris 28 Januari 2017 23:55
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...