
Vardy menyamakan kedudukan untuk The Foxes, usai Jesse Lingard membuka keunggulan Setan Merah lewat aksi solo yang brilian.
Gol pemain Inggris datang di menit ke-52, ketika Fellaini melakukan umpan ke arah lini belakang MU, setelah menghalangi bola dari Ahmed Musa. Namun Mourinho mengatakan bahwa gol tersebut bukan terjadi karena kesalahan sang gelandang, namun kondisi lapangan yang buruk.
"Itu adalah kesalahan dari permukaan lapangan," tutur Mourinho pada Goal International.
"Saya menyentuh permukaan lapangan dan berpikir 'wow, kami dalam masalah, karena kami ingin bermain dengan cepat'."
"Marouane memberikan umpan ke arah lini belakang, bola melamban, dan Vardy mencium semuanya, dan ia amat cepat." [initial]
(gl/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 Agustus 2016 23:46
-
Liga Italia 7 Agustus 2016 23:23
-
Liga Inggris 7 Agustus 2016 23:05
-
Liga Inggris 7 Agustus 2016 21:05
-
Liga Inggris 7 Agustus 2016 19:38
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:48
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:40
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...