
Bola.net - Manajer Arsenal, Mikel Arteta merasa sangat senang dengan performa timnya meski harus menelan kekalahan 0-2 kala menjamu Liverpool di Emirates Stadium, Kamis (17/3/2022) dini hari WIB.
Dalam partai tunda Premier League 2021/22 ini, Arsenal sejatinya bermain cukup impresif. Sayang, sejumlah peluang yang mereka dapatkan gagal dikonversi menjadi gol.
Arsenal pun akhirnya kebobolan dua gol di babak kedua, masing-masing dari aksi Diogo Jota dan Roberto Firmino. Tuan rumah tak bisa mengejar ketinggalan hingga laga usai.
Advertisement
Kegembiraan Mikel Arteta
Dalam konferensi pers seusai laga, Arteta pun mengaku sangat senang dengan performa semuanya pemainnya meski ia hanya ditanya pendapatnya soal penampilan apik Gabriel Martinelli.
"Saya sangat senang bagaimana tim telah tampil lagi dan keberanian dan seberapa jauh mereka telah mengambil permainan," ujar Arteta seperti dikutip Football London.
"Saya mengerti, karena saya pernah berada di situasi tersebut, betapa sulitnya bermain melawan tim yang luar biasa ini karena mereka mendominasi setiap aspek permainan dan bagaimana mereka melakukannya,"
Pujian Mikel Arteta
Lebih lanjut, Arteta pun memuji performa timnya dalam merepotkan Liverpool. Tak hanya lewat aksi Martinelli, tetapi juga para pemain lain.
:Bagaimana kami mengekspos mereka dan bagaimana kami menciptakan masalah, bagaimana kami mendominasi, keberanian yang kami tunjukkan untuk bermain dengan bola seperti yang mereka lakukan," tutur Arteta.
"Sama sekali tidak mudah guys, percayalah." tukasnya.
Klasemen Premier League
Sumber: Football London
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Maret 2022 20:41
Jadwal dan Live Streaming Arsenal vs Liverpool 17 Maret 2022
-
Liga Inggris 16 Maret 2022 20:11
-
Liga Inggris 16 Maret 2022 18:55
-
Liga Inggris 16 Maret 2022 14:04
-
Liga Inggris 16 Maret 2022 12:59
Ini Dia Lima Pencetak Gol Terbanyak Arsenal ke Gawang Liverpool
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 08:00
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 07:45
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 07:30
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 07:15
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 07:02
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 07:00
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...