
Bola.net - Manajer Interim Manchester United, Ryan Giggs, mengungkapkan bahwa dirinya sempat meminta nasihat terkait pemilihan pemain di skuat inti dari mantan rekan setimnya, Steve Bruce.
Giggs diangkat menjadi bos sementara di Old Trafford setelah manajemen Setan Merah mendepak David Moyes. Setelah pengangkatan itu, pria asal Wales tersebut mengungkapkan bahwa dirinya sempat meminta bantuan dari Bruce, yang sudah lama berkecimpung sebagai seorang Manajer.
Ia mengatakan bahwa ia meminta nasihat dan petunjuk terkait pemilihan pemain dalam skuat utama. Giggs sendiri bakal mendampingi United melawan Hull City, yang notabene diarsiteki oleh Bruce, pada Selasa (06/05), di Old Trafford.
"Apakah saya akan menuruti nasihat Brucie? Saya tak akan menuruti nasihatnya untuk laga hari Selasa nanti," tutur Giggs di situs resmi klub.
"Dengan Brucie, saya berbicara dengannya tentang memilih pemain di skuat utama. Saya mengatakan pada pers bahwa hal paling berat untuk dilakukan adalah meninggalkan sejumlah pemain di luar skuat utama. Jadi, dia memberikan saya sedikit nasihat terkait hal tersebut," sambungnya. [initial]
(sm/dim)
Giggs diangkat menjadi bos sementara di Old Trafford setelah manajemen Setan Merah mendepak David Moyes. Setelah pengangkatan itu, pria asal Wales tersebut mengungkapkan bahwa dirinya sempat meminta bantuan dari Bruce, yang sudah lama berkecimpung sebagai seorang Manajer.
Ia mengatakan bahwa ia meminta nasihat dan petunjuk terkait pemilihan pemain dalam skuat utama. Giggs sendiri bakal mendampingi United melawan Hull City, yang notabene diarsiteki oleh Bruce, pada Selasa (06/05), di Old Trafford.
"Apakah saya akan menuruti nasihat Brucie? Saya tak akan menuruti nasihatnya untuk laga hari Selasa nanti," tutur Giggs di situs resmi klub.
"Dengan Brucie, saya berbicara dengannya tentang memilih pemain di skuat utama. Saya mengatakan pada pers bahwa hal paling berat untuk dilakukan adalah meninggalkan sejumlah pemain di luar skuat utama. Jadi, dia memberikan saya sedikit nasihat terkait hal tersebut," sambungnya. [initial]
Sudah Baca?
- Juan Mata Ingin Libas Hull City di Laga Kandang Terakhir
- Juan Mata Iri Karena Tidak Tampil di Final
- Giggs Berharap Rooney Bisa Turun Lawan Hull & Soton
- Kluivert: Van Gaal Pelatih yang Keras
- Evra Segera Putuskan Masa Depan di United
- Young Nafsu Bawa United ke Jalur Kemenangan
- Jones Ingin United Berbenah Musim Depan
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 Mei 2014 23:21
-
Liga Italia 4 Mei 2014 22:45
-
Liga Inggris 4 Mei 2014 22:45
-
Liga Inggris 4 Mei 2014 22:28
-
Liga Inggris 4 Mei 2014 18:36
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...