
Bola.net - Legenda Manchester United, Ryan Giggs tak mau ketinggalan memberikan pujian kepada pemain anyar The Red Devils, Angel Di Maria.
Seperti diketahui, Di Maria didatangkan ke Old Trafford dari Real Madrid dengan biaya 59,7 juta poundsterling. Angka tersebut sekaligus memecahkan rekor pembelian klub yang sebelumnya dipegang oleh Juan Mata.
Manchester United pun tampaknya bisa tersenyum dengan penampilan pemain barunya itu. Dan Giggs, yang kini menjabat sebagai asisten pelatih Louis van Gaal tersebut tak sungkan memberikan pujian untuknya.
"Anda tak perlu melakukan banyak hal bersamanya. Dia hanya sedikit pemain yang memiliki semangat tinggi. Dia akan membawa anda antar lini dengan sangat cepat dan dia akan mengkreasi dan juga mencetak gol," ujarnya.
"Dia mengejutkan saya. Dia tipe pemain yang ada suka untuk menontonnya," tandasnya.
Sejauh ini, Angel Di Maria telah mencetak tiga gol untuk Manchester United.[initial]
(tds/dzi)
Seperti diketahui, Di Maria didatangkan ke Old Trafford dari Real Madrid dengan biaya 59,7 juta poundsterling. Angka tersebut sekaligus memecahkan rekor pembelian klub yang sebelumnya dipegang oleh Juan Mata.
Manchester United pun tampaknya bisa tersenyum dengan penampilan pemain barunya itu. Dan Giggs, yang kini menjabat sebagai asisten pelatih Louis van Gaal tersebut tak sungkan memberikan pujian untuknya.
"Anda tak perlu melakukan banyak hal bersamanya. Dia hanya sedikit pemain yang memiliki semangat tinggi. Dia akan membawa anda antar lini dengan sangat cepat dan dia akan mengkreasi dan juga mencetak gol," ujarnya.
"Dia mengejutkan saya. Dia tipe pemain yang ada suka untuk menontonnya," tandasnya.
Sejauh ini, Angel Di Maria telah mencetak tiga gol untuk Manchester United.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 Oktober 2014 21:12
-
Liga Inggris 14 Oktober 2014 20:33
-
Liga Inggris 14 Oktober 2014 19:02
-
Liga Inggris 14 Oktober 2014 17:10
-
Liga Inggris 14 Oktober 2014 16:08
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...