
Bola.net - - Legenda , Steven Gerrard, menyatakan bahwa atmosfer ruang ganti kini sudah lebih baik sejak kepergian Alexis Sanchez.
Saga soal masa depan Sanchez selalu jadi sorotan di The Gunners, sejak sang pemain memutuskan tak memperpanjang kontraknya di Emirates. Hal ini diklaim membuat para penggawa klub London Utara jadi tak bisa fokus di lapangan.
Namun pemain Chile akhirnya bergabung dengan Manchester United di bursa Januari, usai klub London Utara sepakat menukarnya dengan Henrikh Mkhitaryan.
Gerrard mengatakan hal tersebut adalah langkah yang tepat demi membuat suasana tim menjadi lebih baik.
Alexis Sanchez
"Sepertinya dari luar kita bisa melihat atmosfer di ruang ganti mereka kurang sehat. Kepergian Sanchez membuat semuanya jadi lebih baik," tutur Gerrard di Sky Sports.
"Sebelumnya isu ini selalu menjadi beban di klub."
"Dan para penggemar Arsenal kini menyadari bahwa mereka memiliki seorang penyerang berkualitas."
Arsenal sukses menghadirkan Pierre-Emerick Aubameyang, yang mencetak satu gol ke gawang Everton pekan lalu, dari Borussia Dortmund di bursa musim dingin.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Februari 2018 18:24
Liverpool vs Spurs Berakhir Imbang, Neville Sebut Itu Hasil Yang Adil
-
Liga Inggris 5 Februari 2018 18:10
-
Liga Inggris 5 Februari 2018 17:45
-
Editorial 5 Februari 2018 15:59
-
Liga Inggris 5 Februari 2018 15:23
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...