
Bola.net - - Steven Gerrard mengungkapkan bahwa Jamie Carragher merupakan rekan terbaik dalam satu tim sepanjang kariernya. Ketika ada Carragher, Gerrard merasa lebih nyaman dalam bermain.
Gerrard bermain bersama Carragher ketika masih sama-sama berseragam Liverpool. Carragher mengakhiri kariernya di Anfield pada tahun 2013 silam sementara Gerrard pada tahun 2015. Dua pemain ini pernah menjadi kapten The Reds.
Pada awal bulan ini, Gerrard baru saja mengakhiri kariernya bersama La Galaxy di MLS. Melihat kembali ke belakang, Gerrard merasa beruntung pernah bermain dalam satu tim dengan bek legendaris Liverpool tersebut.
"Pemain favorit saya selalu Carra [Jamie Carragher]. Saya selalu merasa aman, saya lebih bisa tak menampakkan diri bermain di depannya karena saya tahu siapa yang ada di belakang saya, saya tahu punya pemimpin yang suka berteriak," kata Gerrard pada Liverpool Echo.
"Semua orang tahu saya bukan orang yang suka berteriak di atas lapangan, sebagai kapten saya lebih suka bicara empat mata dan bicara pada waktu yang tepat."
"Carra sangat suka berteriak. Saya merasa lebih baik ketika ia ada di belakang saya, saya punya kesempatan lebih banyak untuk sukses," papar pemain 36 tahun tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 24 Desember 2016 23:21
-
Liga Inggris 24 Desember 2016 15:00
-
Liga Inggris 24 Desember 2016 14:30
-
Liga Inggris 24 Desember 2016 14:00
-
Liga Inggris 24 Desember 2016 13:00
Dikaitkan Dengan Liverpool, Gabigol Mengaku Bahagia di Inter
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...