
Pada musim panas ini, para klub-klub EPL melakukan pembenahan besar-besaran. Tidak hanya membeli pemain-pemain berkualitas dunia, mereka juga mendatangkan nama-nama top dalam dunia kepelatihan untuk beradu taktik di EPL musim ini.
Gerrard sendiri percaya bahwa ketatnya persaingan EPL musim ini menjadikan musim kompetisi 2016/2017 adalah musim terbaik dalam sejarah EPL sejauh ini. "Dengan Jurgen Klopp dan Ronald Koeman di Merseyside, Pep Guardiola dan Jose Mourinho di Manchester, Antonio Conte, Mauricio Pochettino dan Arsene Wenger di London, maka musim ini akan sangat menarik" beber Gerrard kepada Squawka.
"Saya tidak sabar menanti hingga tersisa 10 pertandingan di akhir musim. Saya rasa musim ini akan menjadi musim terbaik di sejarah EPL"
"Saya pikir Manchester City pasti masuk ke dalam empat besar, dan tiga tempat sisanya akan diperebutkan oleh Manchester United, Liverpool, Arsenal, Spurs dan Chelsea" tandas gelandang LA Galaxy tersebut.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 2 Oktober 2016 16:12
-
Liga Inggris 2 Oktober 2016 08:19
-
Liga Inggris 2 Oktober 2016 07:56
-
Liga Inggris 2 Oktober 2016 03:00
-
Liga Inggris 2 Oktober 2016 01:10
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:07
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:05
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:48
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:20
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...