
Bola.net - Fullback Saint-Etienne, Loic Perrin mengungkapkan rasa sesalnya usai kegagalan pindah ke Arsenal. Pemain berusia 29 tahun ini memang santer dikaitkan dengan kepindahan menuju Emirates Stadium sejak periode Natal lalu, namun pada akhirnya transfer gagal terwujud dan The Gunners lebih memilih untuk merekrut defender Villarreal, Gabriel Paulista.
Menurut Perrin, kepindahannya ke Arsenal terganjal berbagai masalah kompleks yang muncul di bulan Januari. Meski sejak awal karirnya hanya membela Saint-Etienne, namun Perrin mengaku bahwa godaan tim sebesar Arsenal sangat sulit ditolak.
"Arsenal sudah melakukan negosiasi serius melalui agen saya. Bahan saya yakin kalau nama saya ada di urutan teratas dalam daftar buruan mereka," ungkap Perrin seperti dilansir BFC.
"Pindah di bulan Januari selalu sulit, tentu saja tawaran Arsenal sangat menggoda. Saya selalu mengatakan bahwa saya akan meninggalkan klub ini suatu hari nanti, namun hanya untuk menuju klub yang lebih besar. Saya pikir tak ada satupun pemain di Ligue 1 yang bisa menahan godaan pindah ke Arsenal."[initial]
(bfc/mri)
Menurut Perrin, kepindahannya ke Arsenal terganjal berbagai masalah kompleks yang muncul di bulan Januari. Meski sejak awal karirnya hanya membela Saint-Etienne, namun Perrin mengaku bahwa godaan tim sebesar Arsenal sangat sulit ditolak.
"Arsenal sudah melakukan negosiasi serius melalui agen saya. Bahan saya yakin kalau nama saya ada di urutan teratas dalam daftar buruan mereka," ungkap Perrin seperti dilansir BFC.
"Pindah di bulan Januari selalu sulit, tentu saja tawaran Arsenal sangat menggoda. Saya selalu mengatakan bahwa saya akan meninggalkan klub ini suatu hari nanti, namun hanya untuk menuju klub yang lebih besar. Saya pikir tak ada satupun pemain di Ligue 1 yang bisa menahan godaan pindah ke Arsenal."[initial]
Baca Juga
- Coquelin: Lawan Spurs, Yang Ada Hanya Kemenangan
- Evans Waspadai Kebangkitan Arsenal dan Liverpool
- Performa Bellerin Tuai Pujian Dari Legenda MU
- 'Beda Dengan Mourinho, Wenger Sesabar Orang Suci'
- Wenger Sebut Cedera Giroud Membawa Berkah
- Wenger: Ramalan Saya Soal Chelsea vs City Terbukti Benar
- Walcott Terkejut Lihat Tinggi Badan Gabriel
- Sanchez Ingin Lupakan Pertemanan Dengan Ospina
- Wenger Isyaratkan Paulista Gusur Duo Koscielny-Mertesacker
- Wenger Akui Arsenal Beli Paulista Karena Kepepet
- Bellerin: Mesin Arsenal Tetap Jalan Tanpa Alexis
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Februari 2015 23:30
-
Liga Inggris 5 Februari 2015 23:06
-
Liga Inggris 5 Februari 2015 22:50
-
Liga Inggris 5 Februari 2015 18:02
-
Liga Inggris 5 Februari 2015 15:15
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...