
Bola.net - Fans Liverpool tak bakal bisa memaafkan Steven Gerrard andai ia bergabung ke tim lain di Premier League. Demikian diyakini mantan rekan setimnya, Jamie Carragher.
Spekulasi merebak soal masa depan gelandang 34 tahun itu, terutama dengan belum disepakatinya kontrak baru sementara kontrak Gerrard saat ini bakal usai musim panas mendatang.
Dengan Gerrard belum berniat pensiun, muncul rumor ia siap angkat kaki dari Anfield dengan sejumlah tim sudah siap menampung andai The Reds 'membuangnya' - termasuk Manchester City hingga New York Cosmos. Meski begitu Carragher tak meragukan kesetiaan sahabatnya itu.
Saat membahas kemungkinan Gerrard gabung tim rival, Carragher yang kini bekerja sebagai komentator menyatakan, "Tidak, saya tak merasa mereka (fans) akan memaafkannya. Tapi saya pun tak merasa jika Steven Gerrard bakal pindah ke klub (Inggris) lain. Ia bocah lokal, jika ia pergi saya rasa itu akan ke luar negeri, Amerika atau Eropa." (dym/row)
Spekulasi merebak soal masa depan gelandang 34 tahun itu, terutama dengan belum disepakatinya kontrak baru sementara kontrak Gerrard saat ini bakal usai musim panas mendatang.
Dengan Gerrard belum berniat pensiun, muncul rumor ia siap angkat kaki dari Anfield dengan sejumlah tim sudah siap menampung andai The Reds 'membuangnya' - termasuk Manchester City hingga New York Cosmos. Meski begitu Carragher tak meragukan kesetiaan sahabatnya itu.
Saat membahas kemungkinan Gerrard gabung tim rival, Carragher yang kini bekerja sebagai komentator menyatakan, "Tidak, saya tak merasa mereka (fans) akan memaafkannya. Tapi saya pun tak merasa jika Steven Gerrard bakal pindah ke klub (Inggris) lain. Ia bocah lokal, jika ia pergi saya rasa itu akan ke luar negeri, Amerika atau Eropa." (dym/row)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 3 November 2014 23:23
-
Open Play 3 November 2014 22:16
-
Liga Champions 3 November 2014 21:36
-
Liga Champions 3 November 2014 21:27
-
Liga Champions 3 November 2014 21:12
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...