
- Bek muda Timothy Fosu-Mensah nampaknya tidak akan meninggalkan Manchester United pada musim ini. Sempat absen selama beberapa hari, Fosu-Mensah kembali ke berlatih bersama tim utama pada hari Jum'at (5/8).
(twt/asa)
Fosu-Mensah sebelumnya sempat dikabarkan akan ditendang oleh pelatih Jose Mourinho. Pasalnya, ia tidak masuk dalam tim utama dalam pertandingan uji coba pramusim pasca pertandingan melawan Wigan.
Pemuda 18 tahun asal Belanda ini akan dipinjamkan ke klub lain untuk mendapatkan jam terbang lebih baik.
Namun, hal tersebut nampaknya urung terwujud. Fosu-Mensah sudah kembali berlatih di tim utama. Ia nampaknya akan dijadikan alternatif oleh Mourinho menilik para pemain belakang sejauh ini masih belum maksimal.
Fosu-Mensah menjadi salah satu pemain muda yang musim lalu diorbitkan oleh Louis van Gaal. Ia bermain pada delapan pertandingan di Premier League. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 Agustus 2016 23:04
-
Liga Inggris 4 Agustus 2016 22:25
-
Liga Inggris 4 Agustus 2016 22:03
Soal Perlakukan pada Schweinsteiger, Mourinho Bisa Dipenjara
-
Liga Inggris 4 Agustus 2016 15:37
-
Liga Inggris 4 Agustus 2016 15:36
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...