
Secara khusus Fletcher menyampaikan pesan tersebut kepada bintang muda MU, Marcus Rashford. Pemain yang kini membela West Brom tersebut mengingatkan Rashford bahwa ia belum mendapatkan segalanya bersama Setan Merah.
"Itu sungguh bagus ketika mau datang untuk pertama kali dan melakukan semua dengan baik. Tapi ia harus bekerja lebih keras lagi karena ke depan semua akan menjadi lebih sulit," buka Fletcher.
"Jangan pernah berpikir bahwa saat ini anda sudah mendapatkan segalanya," sambungnya.
Fletcher bukan nampaknya tidak asal bicara. Sudah banyak pemain muda yang disebut akan menjadi bintang masa depan MU namun tidak pernah benar-benar bersinar. Beberapa contoh yang bisa disebut yakni Frederico Macheda dan Ravel Morison. [initial]
Baca Ini Juga:
- Leicester Makin Dekat dengan Gelar Juara, Ranieri Tetap Merendah
- Hiddink Akui Chelsea Hampir Mustahil Finis Empat Besar
- Fletcher: MU Belum Keluar dari Perburuan Gelar
- Diusir di Derby London Utara, Coquelin Minta Maaf
- 'Butuh sekitar 75 Poin Untuk Menangkan Premier League'
- Kesabaran, Kunci Kemenangan City atas Villa
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Maret 2016 21:45
-
Liga Inggris 5 Maret 2016 21:25
-
Liga Inggris 5 Maret 2016 21:05
-
Liga Inggris 5 Maret 2016 20:45
-
Liga Inggris 5 Maret 2016 20:30
LVG: Pemain Muda Sering Inkonsisten, Tapi Tidak Untuk Martial
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...