
Bola.net - - Gelandang Manchester City, , mengatakan bahwa ia akan 100 persen fit untuk laga melawan Manchester United di Etihad.
Kedua tim sekota itu akan saling berhadapan di laga lanjutan Premier League, dengan target memperebutkan posisi empat besar, demi bermain di Liga Champions musim depan.
United saat ini tengah tertinggal satu angka di belakang City, yang duduk di posisi empat. Kemenangan di derby akan menjadi langkah vital bagi keduanya untuk finish di zona Eropa.
Fernandinho sendiri ditarik keluar di menit ke-99 ketika timnya kalah 1-2 dari Arsenal di semifinal Piala FA pekan lalu, namun ia mengaku siap untuk turun di laga melawan MU.
Fernandinho
"Saya percaya bisa pulih di tengah pekan ini dan siap 100 persen untuk laga nanti," tutur Fernandinho menurut Goal International.
"Ini adalah pertandingan yang menentukan, mereka ada di belakang kami dengan jarak satu poin dan sudah menang di laga pekan lalu. Kami ingin finish di zona Liga Champions."
"Saya percaya bahwa ini akan jadi pertandingan yang mirip dengan ketika melawan Arsenal, dengan intensitas tinggi, di mana kedua tim akan coba untuk menunjukkan yang terbaik demi meraih kemenangan dan semoga kali ini kami lebih beruntung."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 25 April 2017 23:21
-
Liga Inggris 25 April 2017 21:12
-
Liga Inggris 25 April 2017 17:15
-
Liga Inggris 25 April 2017 14:55
-
Liga Inggris 25 April 2017 12:35
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...