
Bola.net - - Jack Wilshere akan malu hanya duduk di bangku cadangan , menurut mantan bek Manchester United, Rio Ferdinand.
Pemain berusia 25 tahun, yang tengah dipinjam semusim dari , turun sebagai pengganti di tiga laga Premier League terakhir dan periode ini diwarnai dengan sukses tim meraih hasil imbang melawan Manchester City dan menang atas West Ham dan Swansea City.
Ferdinand pun menilai sebenarnya akan jauh lebih baik jika Wilshere bertahan di Emirates di musim panas lalu.
Rio Ferdinand
"Saya kira dia akan merasa malu, datang dari Arsenal dan juga merupakan pemain timnas, untuk menjadi cadangan di Bournemouth - tanpa mengurangi rasa hormat, level mereka berbeda dengan Arsenal. Jika anda berada di posisinya, anda akan lebih baik berpikir kembali ke Arsenal," tutur Ferdinand di BT Sport.
"Dia akan berpikir, jika sama-sama menjadi pemain cadangan, maka lebih baik melakukannya di Arsenal."
"Jack Wilshere sering dianggap sebagai pemain hebat berikutnya di Inggris, namun ia hanya jadi pemain cadangan di Bournemouth - bukan itu yang harusnya dialami oleh pemain seusianya. Jadi saya kira dia akan merasakan banyak hal, termasuk malu dan kecewa."
Arsenal sendiri hingga kini masih belum membuat keputusan soal masa depan Wilshere, mengingat mereka juga belum bisa memastikan komitmen dari Arsene Wenger.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Maret 2017 13:48
-
Liga Inggris 19 Maret 2017 03:50
-
Liga Inggris 19 Maret 2017 03:30
-
Liga Inggris 19 Maret 2017 03:10
-
Liga Inggris 19 Maret 2017 02:50
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 12:56
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:53
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 12:45
-
Otomotif 21 Maret 2025 12:34
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...