
Bola.net - - Rio Ferdinand belum lama ini mengkritik para pemain belakang Manchester United, yang menunjukkan performa buruk.
Mantan kapten Inggris percaya bahwa para pemain seperti Chris Smalling, Phil Jones, dan Eric Bailly, harus bisa membuktikan mereka benar-benar fit, sementara Marcos Rojo harus bisa bermain lebih bagus.
Ferdinand mengatakan di BT Sport: "Masalah yang anda punya sekarang, Bailly datang dengan harga 30 juta pounds dan dia langsung cedera. Rojo masuk, dia tidak meyakinkan, Phil Jones dan Chris Smalling juga dibeli mahal dengan potensi besar."
"Mereka tidak pernah cukup fit dan tidak pernah bisa mendapatkan tempat reguler di tim, dan membuat duet bek yang baik, karena mereka tidak pernah fit, jadi ini adalah tanda tanya besar untuk semua pemain belakang di sana, yang masih belum dijawab hingga kini."
United sendiri hanya mampu bermain imbang 1-1 ketika menjamu West Ham di Old Trafford semalam. Hasil ini merupakan hasil imbang yang keempat secara beruntun untuk tim asuhan Jose Mourinho di liga, ketika bermain di kandang sendiri.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 November 2016 23:38
-
Liga Inggris 27 November 2016 23:20
Mourinho: Jones Miliki Kualitas Terpenting Untuk Jadi Seorang Bek Tengah
-
Liga Inggris 27 November 2016 23:02
-
Liga Inggris 27 November 2016 22:27
Mourinho Sebut Ada Kesamaan Antara Phil Jones dan John Terry
-
Liga Inggris 27 November 2016 19:48
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:45
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 03:32
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:02
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...