
Bola.net - Gelandang jangkung Manchester United, Marouane Fellaini, meyakini bahwa Setan Merah masih memiliki peluang untuk bersaing memperebutkan trofi Premier League musim ini.
Pernyataan itu ia ungkapkan setelah United meraih kemenangan keempatnya secara beruntun. Di laga terakhirnya, mereka menang 2-1 atas Stoke City. Setan Merah pun kini bertengger di peringkat empat klasemen sementara EPL dengan koleksi 25 poin dari 14 laga.
United kini terpaut 11 poin dari sang pemimpin klasemen, Chelsea. Fellaini pun merasa optimis, timnya masih mampu bersaing untuk memperebutkan titel juara EPL musim ini. Apalagi, skuat Setan Merah disebutnya kian kompak.
"Jika kami bisa melakukan itu, katika tim-tim lain datang ke Old Trafford, mereka akan kesulitan mengalahkan kami. Saya rasa kami menunggu Chelsea terpeleset. Namun kami juga harus melihat diri kami sendiri. Kami harus melakoninya laga demi laga dan kita lihat hasilnya setelah itu. Setelah boxing day kami akan menghadapi banyak pertandingan dan kami harus tetap menang. Kami masih bisa bersaing memperebutkan trofi juara," tegas pemain asal Belgia ini seperti dilansir Sky Sports. [initial]
(sky/dim)
Pernyataan itu ia ungkapkan setelah United meraih kemenangan keempatnya secara beruntun. Di laga terakhirnya, mereka menang 2-1 atas Stoke City. Setan Merah pun kini bertengger di peringkat empat klasemen sementara EPL dengan koleksi 25 poin dari 14 laga.
United kini terpaut 11 poin dari sang pemimpin klasemen, Chelsea. Fellaini pun merasa optimis, timnya masih mampu bersaing untuk memperebutkan titel juara EPL musim ini. Apalagi, skuat Setan Merah disebutnya kian kompak.
"Jika kami bisa melakukan itu, katika tim-tim lain datang ke Old Trafford, mereka akan kesulitan mengalahkan kami. Saya rasa kami menunggu Chelsea terpeleset. Namun kami juga harus melihat diri kami sendiri. Kami harus melakoninya laga demi laga dan kita lihat hasilnya setelah itu. Setelah boxing day kami akan menghadapi banyak pertandingan dan kami harus tetap menang. Kami masih bisa bersaing memperebutkan trofi juara," tegas pemain asal Belgia ini seperti dilansir Sky Sports. [initial]
Baca Juga:
- Meulensteen: Kita Melihat Permainan Terbaik Fellaini
- Jadi Langganan Starter, Fellaini Mengaku Lelah
- Ashley Young: Terima Kasih, Teknologi Garis Gawang!
- Smalling: Keyakinan United Telah Kembali
- Fellaini: United Mulai Pahami Filosofi Van Gaal
- De Gea, 'Tuhan' Anyar Manchester United
- Juan Mata Jadi Target Utama Sevilla
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 3 Desember 2014 21:19
-
Liga Inggris 3 Desember 2014 20:07
-
Liga Inggris 3 Desember 2014 19:31
-
Liga Inggris 3 Desember 2014 16:36
-
Liga Inggris 3 Desember 2014 16:14
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...