
Bola.net - Marouane Fellaini akhirnya mengukir assist perdananya untuk Manchester United di Premier League sejak ditransfer senilai £27,5 juta dari Everton pada 2 September 2013.
Assist itu diciptakan sang gelandang 26 tahun Belgia ketika United memukul Hull City 3-1 di Old Trafford, Rabu (07/5). Dia mengirim operan dengan headed pass kepada James Wilson untuk gol pembuka timnya.
(opta/gia)
Assist itu diciptakan sang gelandang 26 tahun Belgia ketika United memukul Hull City 3-1 di Old Trafford, Rabu (07/5). Dia mengirim operan dengan headed pass kepada James Wilson untuk gol pembuka timnya.
1 - Marouane Fellaini has assisted for the first time this season in the Premier League. Overdue.
— OptaJoe (@OptaJoe) May 6, 2014
Di Premier League 2013/14 sejauh ini, Fellaini baru menyumbang satu assist untuk United dan masih tanpa gol dalam 16 penampilannya.
Musim lalu, bersama The Toffees, Fellaini mengoleksi 11 gol dan lima assist dalam 31 pertandingan di pentas liga. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 Mei 2014 21:59
-
Liga Inggris 6 Mei 2014 17:13
-
Liga Eropa Lain 6 Mei 2014 16:54
-
Liga Inggris 6 Mei 2014 15:56
-
Liga Inggris 6 Mei 2014 15:48
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...