
Bola.net - - Legenda Newcastle, Alan 'Big Al' Shearer, mengakui bahwa ia amat mengagumi bintang , Mohamed Salah.
Pemain Mesir sempat memborong dua gol kala timnya menang atas Leicester City pekan lalu.
Sejak datang dari AS Roma, eks penggawa Chelsea itu sukses menjelma menjadi monster menakutkan bagi lawan di kotak penalti.
Shearer sendiri merupakan pencetak gol terbanyak sepanjang masa di Premier League dan ia mengatakan di BBC: "Dia benar-benar fantastis. Dia bisa saja mencetak lima atau enam gol - itu yang menurut saya paling impresif dari dirinya."
Alan Shearer
"Dia mampu berada di berbagai posisi berbeda. Dia bisa bermain di manapun di lini depan, di kiri, kanan, atau tengah. Anda takkan bisa dekat-dekat dengannya sekarang. Keseimbangan yang ia punya luar biasa."
"Dia sangat cepat, gol keduanya menunjukkan kekuatan, presisi, kecepatan, dan juga akurasi. Itulah bagaimana mereka bisa memenangkan pertandingan."
"17 gol dalam 22 laga Premier League, 37 poundsterling benar-benar kelihatan murah."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 Januari 2018 23:41
-
Liga Inggris 1 Januari 2018 22:59
-
Liga Inggris 1 Januari 2018 22:29
-
Liga Inggris 1 Januari 2018 22:22
-
Liga Inggris 1 Januari 2018 21:34
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 13:30
-
Liga Italia 24 Maret 2025 13:21
-
Piala Dunia 24 Maret 2025 13:15
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 13:00
-
Otomotif 24 Maret 2025 12:59
-
Liga Spanyol 24 Maret 2025 12:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...