
Bola.net - Radamel Falcao menyebut Louis van Gaal sebagai salah satu manajer terbaik di dunia, menyusul penampilan hebatnya bersama Timnas Belanda di Piala Dunia 2014.
Falcao dan Van Gaal akan saling bekerja sama di Manchester United musim ini, usai sang striker Kolombia resmi dipinjam dari AS Monaco selama satu musim.
"Kita semua sudah melihat di Piala Dunia, bahwa Van Gaal merupakan salah satu manajer terbaik di dunia," tutur Falcao menurut laporan Four Four Two.
"Saya pikir ia tipe orang yang bisa mengerti pemain dan membuat mereka mengeluarkan kemampuan terbaik mereka - hal itu amat penting untuk para pemain, dan juga tim, secara umum untuk meraih kesuksesan," tutupnya.
Falcao diperkirakan akan memulai debutnya di United, saat tim menjamu QPR akhir pekan ini. [initial]
(fft/rer)
Falcao dan Van Gaal akan saling bekerja sama di Manchester United musim ini, usai sang striker Kolombia resmi dipinjam dari AS Monaco selama satu musim.
"Kita semua sudah melihat di Piala Dunia, bahwa Van Gaal merupakan salah satu manajer terbaik di dunia," tutur Falcao menurut laporan Four Four Two.
"Saya pikir ia tipe orang yang bisa mengerti pemain dan membuat mereka mengeluarkan kemampuan terbaik mereka - hal itu amat penting untuk para pemain, dan juga tim, secara umum untuk meraih kesuksesan," tutupnya.
Falcao diperkirakan akan memulai debutnya di United, saat tim menjamu QPR akhir pekan ini. [initial]
Baca Juga:
- Bahas Masa Depan, Fellaini Jumpa Empat Mata dengan Van Gaal
- EPL 2014/15 Matchday 4: Palace vs Burnley
- United Musim Ini Dibangun Hanya untuk Posisi Tiga
- Giggs Minta Fans Lupakan Welbeck dan Percaya Insting Van Gaal
- EPL 2014/15 Matchday 4: Southampton vs Newcastle
- Neville Tuding United Kalap di Bursa Transfer
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 10 September 2014 20:56
-
Bolatainment 10 September 2014 20:37
-
Liga Inggris 10 September 2014 20:22
-
Liga Spanyol 10 September 2014 19:42
-
Liga Inggris 10 September 2014 19:15
'Di Arsenal, Welbeck Akan Lebih Baik Ketimbang Saat di United'
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 25 Maret 2025 08:15
-
Liga Italia 25 Maret 2025 08:13
-
Liga Italia 25 Maret 2025 08:05
-
Liga Italia 25 Maret 2025 07:49
-
Liga Italia 25 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 07:02
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...