
- Cesc Fabregas memberikan pujian pada Marcus Rashford dan mengakui bahwa ia amat terkesan dengan kecerdasan yang ditunjukkan oleh striker Manchester United.
(sky/rer)
Rashford telah membuat tujuh gol dalam 12 penampilan, sejak mencatat debutnya di tim inti kala bermain di Europa League pada Februari silam.
Dan gelandang Chelsea lantas memuji kontribusi yang sudah diberikan oleh pemain berusia 18 tahun pada tim asuhan Louis van Gaal.
"Ia tengah on fire saat ini, saya benar-benar menyukai anak ini," tutur Fabregas pada Sky Sports.
"Saya melihat ia bermain beberapa kali sejak ia muncul. Saya benar-benar senang dengan kecerdasannya. Keinginannya untuk ada di kotak penalti, pergerakannya, seperti yang kita lihat, di antara para bek."
"Kecerdasannya di kotak penalti dan dalam permainan terbuka, ia amat, sangat bagus." [initial]
Baca Juga:
- Hoddle: Ibrahimovic Bisa Buat Arsenal Kian Kuat
- Leicester Juara, Ranieri Layak Dapat Gelar Bangsawan
- Datangkan Ibrahimovic, MU Akan Pecahkan Rekor Dunia
- Hiddink: De Bruyne Berkembang Pesat di Manchester City
- Dukung Conte Sukses, Pato Berharap Dipertahankan di Chelsea
- Pochettino Ingin Gelandang Arsenal Ini Jadi Staf Pelatih Spurs?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 April 2016 18:50
-
Liga Inggris 18 April 2016 14:32
-
Liga Inggris 18 April 2016 12:06
-
Liga Inggris 18 April 2016 11:58
-
Liga Inggris 18 April 2016 11:57
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 23 Maret 2025 06:32
-
Liga Italia 23 Maret 2025 06:30
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:15
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 06:00
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:45
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...