
- Harapan besar diapungkan oleh Cesc Fabregas pada kiprah Leicester City pada musim ini. Gelandang Chelsea tersebut ingin Leicester memungkasi musim dengan bahagia.
(espn/asa)
Chelsea ingin melihat Jamie Vardy dkk menjadi juara Premier League musim 2015-16.
Leicester hingga pekan ke-35 ini masih kokoh di puncak klasemen Premier League. The Foxes bisa memastikan gelar juara andai di akhir pekan ini mampu menang di Old Trafford, melawan Manchester United.
"Saya sangat berharap Leicester akan menjuarai Premier League tahun ini karena itu akan menjadi sebuah keajaiban," ujar Fabregas.
"Ini sangat fantastis. Kisah sukses seperti Leicester hanya bisa terjadi karena sebuah kerja keras. Tapi, kami akan melihat lebih jauh apa ini hanya kesuksesan singkat saja," tandasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Eropa 27 April 2016 23:29
-
Liga Inggris 27 April 2016 20:31
-
Liga Inggris 27 April 2016 17:29
-
Liga Inggris 27 April 2016 15:08
-
Liga Spanyol 27 April 2016 14:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...